Tugas Prakarya Bab 8

Nama : Adhimas Mahcaya
Kelas : IX E

Bab 8
1. Kebutuhan protein hewani konsumen dipenuhi melalui sektor
: A.peternakan dan perikanan
2. Berikut ini yang bukan produk utama dari peternakan adalah
: B.tulang
3. unsur utama pada tulang ikan adalah
: B.Kalsium
4. Berikut ini yang bukan unsur pendamping pada tulang adalah
: D.Fosfat
5.bahan untuk produk pangan manusia tulang seringkali dibuat menjadi produk pakan ternak berupa
: A.MBM
6. MBM singkatan dari
: B.Meat Bone meal
7.tepung tulang bermanfaat untuk meningkatkan kandungan mineral seperti.....dalam pertahankan
: C.Kalsium
8. Sate kulit terasa lebih gurih karena kulit mengandung
: D.Minyak atau lemak
9. Sebagian besar daging terbentuk dari jaringan
: A.Otot
10. berdasarkan warna asalnya daging dibedakan menjadi dua jenis yaitu
: B.Merah dan putih
11. Metode tertua untuk mengawetkan bahan pangan adalah
: C.Pengeringan
12. Proses produksi energi pada sel dalam keadaan anaerobik adalah
: D.Fermentasi
13.berikut ini pemanfaatan tulang ikan untuk memenuhi kebutuhan kalsium manusia yang diolah menjadi makanan, kecuali
:B.mi
14. Yang merupakan proses pembuatan tepung tulang ikan adalah
:D.1,3,4
15. Berikut ini yang bukan tujuan utama pengemasan adalah
:C.menurunkan kualitas

B.

1. Apa yang dimaksud dengan hasil samping?
:hasil samping adalah produk sekunder yang dihasilkan sebagai hasil selain hasil utama suatu proses produksi. 

2. Sebutkan contoh hasil samping pada pengolahan produk peternakan?
:Tulang,Kulit

3. Sebutkan contoh hasil samping pengolahan produk perikanan?
:Daging Lumat,minyak ikan,kolagen dan gelatin,tepung tulang ikan

4.sebutkan contoh bahan pangan dari hasil samping pengolahan hasil perikanan dan peternakan?
:Peternakan:Sup tulang,kerupuk kulit,satai
:Perikanan:bakso ikan,sosis,nugget,siaomay,

5. Apa yang dimaksud dengan pengemasan jelaskan berdasarkan pemahamanmu?
:Pengemasan merupakan suatu cara atau perlakuan pengamanan terhadap makanan atau bahan pangan, agar makanan atau bahan pangan baik yang belum diolah maupun yang telah mengalami pengolahan, dapat sampai ke tangan konsumen dengan “selamat”, secara kuantitas maupun kualitas.


Komentar